Jumat, 01 Februari 2013

Nafas Berasap

Mengapa nafas yang kita hembuskan kadang mengeluarkan asap, ya?

 Nafas Berasap

Apabila kita rajin mengamati atau memperhatikan, nafas berasap seringkali kita temui dan lihat pada orang-orang yang tinggal di daerah musim dingin. Memang penyebab timbulnya asap dari hembusan nafas karena suhu lingkungan yang dingin terserap ke dalam tubuh kita. Suhu itu lalu menyatu bersama panas tubuh. Hal itu menimbulkan penguapan yang bentuknya berupa asap.

Teks : Majalah GIRLS. Illustrator : Bondhan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar